Selasa, 24 Desember 2013

Planning Your Life


Apakah kita telah merasa bahagia? Apa hal selanjutnyayang dapat kita capa? Michele Woodward, seorang life coach, memberikan panduan agar kita dapat merencanakan lompatan baru dalam hidup.
                                                                 
1. Tanyakan pada diri sendiri: ‘Apa yang paling saya inginkan saat ini?’ Jawaban yang segera muncul adalah suara hati nurani.

2. Percayalah pada jawaban tersebut. Apa yang terlintas pertama kali adalah kunci yang akan membuka hambatan dalam diri.

3. Gambarkan keiinginan secara rinci. Percayalah bahwa anda telah mencapainya.

4. Tulis semua kelebihan dan daftarkan yang menjadi keahlian.

5. Untuk mengubah diri sendiri atau membantu lompatan baru dalam hidup, kita harus mengesampingkan pandangan negative orang lain. Lakukan hal-hal yang membuat kita bahagia.

6. Terimalah kenyataan bahwa perubahan itu memang menakutkan.

7. Temukan mentor. Seorang mentor dapat menjadi teman bertukar pikiran dan menyemangati kita dalam proses perubahan.

8. Bergeraklah sesuai dengan perencanaan sekarang juga.

9. Jangan lupa perhatikan diri sendiri. Hal ini penting dilakukan selam proses transformasi menuju tahap baru dalam hidup.


10. Jagalah hubungan dengan para pendukung, selama dan setelah proses perubahan.



Referensi 

Buku Take A Step Toward Reaching Your Goals

Tidak ada komentar:

Posting Komentar